Malam ini, aku teringat semuanya Tentang ibuku Tentang kulitnya yang mulai keriput Di wajahnya, tangannya, lehernya, punggung kakinya, Tentang ubannya yang mulai banyak Tentang suaranya yang galak tapi lembut Tentang pelukannya, senyumannya, semuanya Ibuku baik sekali, tapi juga galak Kalau kata bapakku, ibuku mempunyai hati seperti benang emas Kalau kataku, ibuku seperti macan berbulu kucing Hatinya mudah tersentuh, mudah mengasihani orang lain Tapi kalau sudah disakiti atau dikecewakan, Maka ...
childfree
6 hours ago